Pengaruh Audit Tenure, Opini Audit, dan Ukuran KAP terhadap Audit Report Lag dengan Spesialisasi Auditor sebagai Variabel Moderasi

Authors

  • Maharani Setiawaty Universitas Pamulang Author
  • Riska Damayanti Universitas Pamulang Author

DOI:

https://doi.org/10.62335/tn3g3h17

Keywords:

Audit Report Lag, Audit Tenure, Opini Audit, Spesialisasi Auditor, Ukuran KAP

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh audit tenure terhadap audit report lag, untuk mengetahui pengaruh opini audit terhadap audit report lag, untuk mengetahui pengaruh ukuran KAP terhadap audit report lag, untuk mengetahui pengaruh spesialisasi auditor memoderasi audit tenure terhadap audit report lag, untuk mengetahui pengaruh spesialisasi auditor memoderasi opini audit report lag, dan untuk mengetahui pengaruh spesialisasi auditor memoderasi ukuran KAP terhadap report lag pada perusahaan perindustrian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2018-2022. Total sampel penelitian ini adalah 140 data dari laporan tahunan hanya dari 28 perusahaan saja. Berdasarkan hasil pengujian, ditemukan hasil secara parsial bahwa audit tenure tidak memiliki pengaruh terhadap audit report lag, opini audit memiliki pengaruh terhadap audit report lag, ukuran KAP memiliki pengaruh terhadap audit report lag, spesialisasi auditor tidak mampu memoderasi atau memperlemah pengaruh audit tenure terhadap audit report lag, spesialisasi auditor tidak mampu memoderasi atau memperlemah pengaruh opini audit terhadap audit report lag, dan spesialisasi auditor tidak mampu memoderasi atau memperlemah pengaruh ukuran KAP terhadap audit report lag.

Published

2024-04-29

How to Cite

Setiawaty, M., & Damayanti, R. (2024). Pengaruh Audit Tenure, Opini Audit, dan Ukuran KAP terhadap Audit Report Lag dengan Spesialisasi Auditor sebagai Variabel Moderasi. AKSIOMA : Jurnal Sains Ekonomi Dan Edukasi, 1(4), 170-183. https://doi.org/10.62335/tn3g3h17

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >>